Teks Descriptive adalah teks yang isinya mendiskripsikan sesuatu/ seseorang secara spesifik.
Generic Structure:
identification – description
Identification:
berisi identifikasi tentang topik yang akan dideskripsikan
Teks Descriptive
Description:
Berisi deskripsi rinci tentang bagian-bagiannya, misalnya tentang physical appearance (ciri-ciri fisik), sifat-sifatnya (characteristics) dll.
Tenses yang digunakan adalah Present tense.
Contoh-contoh judul teks descriptive:
The Ambarawa Train Museum, Museum Sejarah Jakarta, ISSIS Café, My friend Miranda, dll.
Judul-judul diatas spesifik menjelaskan sesuatu. Seperti “The Ambarawa Train Museum” menjelaskan secara detail hanya museum kereta api Ambarawa. Akan berbeda jika judulnya misalkan “The Museums” dimana teksnya akan menjelaskan kondisi museum-museum pada umumnya, teks ini akan disebut teks report.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar